Warga belajar paket C UPT SKB Ponorogo sedang mengikuti pengarahan teknis panitia lomba gerak jalan dalam rangka peringatan hari kemerdekaan Republik Indonesia. Kejar paket C merupakan salah satu program yang dilaksanakan oleh UPT SKB Kabupaten Ponorogo , sedangkan kejar paket yang lain adalah kejar paket A dan kejar paket B. Kejar paket C dilaksanakan di lingkup kantor SKB sedangkan kejar paket A dan kejar paket B dilaksankan di luar kantor SKB atau di daerah terdekat dimana warga belajar itu tinggal. Kejar paket C sudah dilaksanakan sejak tahun 2006, saat sekarang telah meluluskan satu angkatan sedang angkatan ke dua diperkiran mengikuti UAN pada bulan Juni 2010 mendatang. Warga belajar kejar paket C dari UPT SKB Ponorogo yang diusulkan dan lolos mengikuti UAN tahun 2010 sejumlah 22 warga belajar. Blajar yang rajin yo Cahhh…..? mudah-mudahan lulus semua Amien………………..
Jumat, 14 Mei 2010
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
2 komentar:
Siap bersaing dengan pendidikan formal khan?
Amin... selamat berjuang, semoga sukses.
Posting Komentar